Pengaruh Jenis Aktivitas Pembelajaran Terhadap Peningkatan Kemampuan Peserta Didik
Pembelajaran dilakukan secara sadar dan terencana dalam rangka melaksanakan pendidikan. Dalam pembelajaran baik guru maupun siswa melakukan interaksi dimana guru berusaha menyampaikan materi dengan berbagai cara dan metode agar peserta didik dapat memahami materi serta menguasai kompetensi yang disampaikan. Dari banyaknya cara dan jenis aktivitas yang dilakukan siswa dalam pembelajaran, semuanya memanfaatkan indera-indera yang ada pada tubuh manusia. Metode ceramah
Read more