Visi dan Misi Utama Perpustakaan
Setiap instansi atau lembaga atau organisasi pendidikan pasti memiliki visi dan misi masing-masing. Visi dan misi tersebut yang nantinya menentukan kemana arah tujuan instansi atau organisasi dan sejenisnya didirikan. Tanpa adanya visi dan misi yang jelas maka sebuah organisasi tidak akan memiliki esensi mengapa organisasi tersebut ada. Meskipun memiliki tujuan, namun jika tidak memiliki visi dan misi maka meski tujuan
Read more