Kondisi yang Memungkinkan Untuk Melakukan Inovasi Dalam Pendidikan

Inovasi merupakan sebuah hal penting yang harus ada dalam setiap bidang. Dengan adanya inovasi maka akan menunjukkan bahwa bidang tersebut mengalami perkembangan dan tidak mengalami stagnasi. Termasuk dalam bidang pendidikan, sudah banyak inovasi dilakukan dan diciptakan oleh pelaku pendidikan secara langsung maupun tidak langsung, terencana maupun tidak. Inovasi dalam pendidikan dan pembelajaran tentunya bertujuan untuk semakin mempermudah dalam pencapaian tujuan.

Read more

2 Hal Utama yang Dapat Dilakukan Orang Dewasa Sebagai Fasilitator Belajar Anak

Anak sebagai siswa atau peserta didik sangat membutuhkan orang dewasa baik guru orang tua, pengasuh, maupun pendamping agar mampu belajar dengan baik. Peran orang dewasa sangat vital baik secara langsung maupun tidak langsung dalam proses belajar anak. Orang dewasa harus memiliki kesadaran akan perkembangan belajar anak. Orang tua terutama, mereka juga harus aktif dalam mendukung anak agar mau terus belajar.

Read more

Peran Guru dalam Kegiatan Belajar-Mengajar

Proses pembelajaran ataupun kegiatan belajar-mengajar tidak bisa lepas dari keberadaan guru. Tanpa adanya guru pembelajaran akan sulit dilakukan, apalagi dalam rangka pelaksanaan pendidikan formal, guru menjadi pihak yang sangat vital. Guru memiliki peran yang paling atif dalam pelaksanaan pendidikan demi mencapai tujuan pendidikan yang hendak dicapai. Guru melaksanakan pendidikan melalui kegiatan pembelajaran dengan mengajar peserta didik atau siswa. Siswa juga

Read more